Paket Wisata Solo 1 Hari
Halo sahabat yang baik hati, berikut ini kami sediakan paket wisata solo 1 hari, berbagai pilihan paket wisata yang kami tawarkan sesuai dengan kebutuhan liburan. Bermacam-macam tempat destinasi nya, ada candi, air terjun, keraton, alam, dan masih banyak lagi lainnya. Paket ini sangat cocok bagi anda yang hanya mempunyai libur kerja sehari, dalam seharian anda akan kami ajak untuk mengunjungi beberapa tempat yang sangat menarik.
Pilihan Paket Hemat Tour Ke Solo Dalam Waktu 1 Hari
1. Tour 1 Hari #Paket 1
- Keraton Surakarta
- Taman Sriwedari
- Museum Batik Danar Hadi
- Museum Radya Pustaka
- Pasar Klewer
2. Tour 1 Hari #Paket 2
- Agrowisata Sondokoro
- Istana Mangkunegaran
- Kampung Batik Kauman
- Taman Satwa Taru Jurug
- Taman Balekambang Surakarta
Rp 185.000/ Pax
3. Tour 1 Hari #Paket 3
- Monumen Pers Nasional
- Monumen 45 Banjarsari
- Benteng Vastenburg Fort Solo
- Taman Cerdas Jebres
- Masjid Agung Surakarta
Rp 170.000/ Pax
4. Tour 1 Hari #Paket 4
- Alun-Alun Kidul Solo
- Museum Keris Solo
- Pasar Triwindu Ngarsopuro
- New Galabo Solo
- Ngarsopuro Night Market
Rp 170.000/ Pax
5. Tour 1 Hari #Paket 5
- Gunung Sepikul
- Pandawa Water World
- Wisata Alam Batu Seribu
- Telaga Biru
- Bendungan Colo
Rp 235.000/ Pax
6. Tour 1 Hari #Paket 6
- Puri Taman Saraswati
- Candi Cetho
- Candi Kethek
- Kebun Teh Kemuning
- Candi Sukuh
Rp 255.000/ Pax
7. Tour 1 Hari #Paket 7
- Telaga Sarangan
- Bukit Sekipan Tawangmangu
- Grojogan Sewu
- The Lawu Park
- Cemoro Kandang
Rp 285.000/ Pax
8. Tour 1 Hari #Paket 8
- Air Terjun Jumog
- Air Terjun Parang Ijo
- Jembatan Selfie
- Rumah Hobbit Lembah Semilir
- Taman Bintang Kemuning
Rp 260.000/ Pax
9. Tour 1 Hari #Paket 9
- Kebun Stroberi
- Air Terjun Wali/ Pringgondani
- Bukit Sakura Lawu
- Astana Giribangun
- Bukit Mongkrang
Rp 280.000/ Pax
10. Tour 1 Hari #Paket 10
- Javenir Park Taman Balekambang
- Bukit Cemara WBC
- Wahana Wisata Hammock
- Situs Watu Kandang
- Candi Menggung
Rp 275.000/ Pax
11. Tour 1 Hari #Paket 11
- Telaga Madirda
- Situs Purbakala Planggatan
- Tahura KGPAA Mangkunagoro
- Paralayang Kemuning
- Tenggir Park
Rp 260.000/ Pax
12. Tour 1 Hari #Paket 12
- Agrowisata Amanah
- Grojogan Jurang Jero
- Museum Manusia Purba
- Rumah Pohon Banyu Anyep
- Sapta Tirta Pablengan
Rp 195.000/ Pax
Harga Paket Sudah Termasuk :
- Antar Jemput Bandara, Stasiun, Terminal
- Driver as Guide
- Tiket Wisata
- Parkir dan BBM
- Banner (untuk group)
- Air Mineral
Harga Tidak Termasuk :
- Tiket Pesawat / Kereta Api Solo
- Makan
- Pengeluaran Pribadi
- Penginapan
Paket Wisata Solo Paling Banyak Diminati Lainnya
Berlibur dengan waktu singkat memang kurang puas, seakan akan terburu-buru dan kurang menikmati suasana pada saat liburan. Apalagi lagi dengan waktu sehari untuk mengelilingi kota Solo kami rasa tidak cukup. Nah kali ini selain menyediakan paket wisata solo 1 hari vieco tour juga menyediakan :
- paket wisata solo 2 hari 1 malam
- paket wisata solo 3 hari 2 malam
- paket wisata solo 4 hari 3 malam
- dan juga paket wisata bulan madu.
Percayakan perjalanan liburan anda kepada Vieco Tour, kami akan memberikan pelayanan terbaik selama di Solo Surakarta.